- 17/11/2011
- Posted by: operator
- Category: Uncategorized
Menjual seringkali menjadi hambatan bagi seorang member MLM , direct selling, maupun salesman konvensional. Mereka mengeluh dan merasa gagal menjual, umumnya beralasan tidak memiliki konsumen dan tidak tahu kemana harus menjual.
Menjual dianggap pekerjaan paling sulit, meski setelah berhasil menjual mereka pun bisa ketawa. Maka, buku ini sungguh penting dan perlu karena di dalamnya mengupas tuntas 6 cara cerdas bagaimana seorang member MLM, diret selling, dan salesman konvensional bisa menjual dengan muda, serta menangkap peluang penjualan yang berkelanjutan.
Dua di antara 6 cara cerdas itu adalah : memiliki sikap positif sebagai penjual, dan mengetahui kemana harus menjual. Oleh karena itu, segera cermati dan dalami buku ini, lalu terapkan dalam fakta lapangan. Sebuah pejabaran yang diuraikan oleh penulis sekaligus praktisi bidang penjualan, yang telah berpengalaman lebih dari 25 tahun.
Pelaku bisnis MLM, leader, Salesman konvensional, dosen dan mahasiswa, serta kalangan awam yang menggeluti bidang penjualan layak dan mutlak mempelajari buku ini.
Tebal buku : 195 halaman, segera dapatkan di toko buku Gramedia dan toko buku lainnya.